Menyusuri Jejak Pembangunan Megah di Sulteng Berupa Jembatan 4 Palu Bernama Jembatan Ponulele, dengan Dana Sebesar Rp325 Miliar

Menyusuri Jejak Pembangunan Megah di Sulteng Berupa Jembatan 4 Palu Bernama Jembatan Ponulele, dengan Dana Sebesar Rp325 Miliar

jembatan-crispy-fotografie/pixabay-

Menyusuri Jejak Pembangunan Megah di Sulteng Berupa Jembatan 4 Palu Bernama Jembatan Ponulele, dengan Dana Sebesar Rp325 Miliar

Kota Palu Bersiap! Menyambut Infrastruktur Baru Sebuah Jembatan dengan Dana Rp325 Miliar dan Panjang 380 Meter, Namanya Terinspirasi Dari Seorang...


mg1

Siapa Tokoh dari Sulawesi Tengah yang Namanya Dijadikan Nama Jembatan? Benarkah Seorang Budayawan? dan Akan Ramoung di Tahun 2024?

Jembatan 4 Palu: Menyusuri Jejak Pembangunan Megah di Sulteng

Baca juga: Lookism Chapter 481 Bahasa Indonesia, Cek Lanjutan Manhwa Webtoon Lookism 482 481 Sub Indo


mg2

×

Kota Palu, ibukota Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng), bakal segera menyambut anggota baru dalam keluarga infrastrukturnya yang megah.

Sebuah jembatan baru, diberi nama Jembatan 4 Palu atau lebih akrab dengan sebutan Jembatan Ponulele, akan segera menjadi ikon baru di wilayah tersebut, diharapkan rampung pada tahun 2024.

Jembatan ini, yang bertempat di ibukota Sulteng, Palu, bukanlah proyek sembarangan. Nama Ponulele yang melekat padanya tidak dipilih begitu saja.

Jembatan ini dinamai sesuai dengan tokoh daerah yang tak terlupakan, Prof. (Em) Drs. H. Haji Aminuddin Ponulele, mantan gubernur Sulawesi Tengah yang menjabat dari tahun 2001 hingga 2006.

Ketertarikan pada nama Jembatan Ponulele bukan hanya sebatas cerita.

Baca juga: Lookism Chapter 481 Bahasa Indonesia, Baca Eps Terbaru Manhwa Webtoon Lookism 481 Sub Indo

Sumber:

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

vidstr